Nama-nama Alat Musik Tradisional Indonesia Lengkap dengan Asal Daerah dan Cara Memainkannya

- 27 Juli 2021, 19:45 WIB
ILUSTRASI - Indonesia dianugerahi oleh beragam alat musik tradisional yang tersebar di berbagai daeraj, dari Sumatra hingga Sumatra.
ILUSTRASI - Indonesia dianugerahi oleh beragam alat musik tradisional yang tersebar di berbagai daeraj, dari Sumatra hingga Sumatra. /PIXABAY/triyugowicaksono

BERITA DIY - Daftar nama-nama alat musik tradisional indonesia lengkap dengan asal daerah dan cara memainkannya bisa kamu baca di tulisan ini.

Indonesia dianugerahi oleh keindahan alam dan seni serta budaya, tak terkecuali alat musk yang tersebar di berbagai daerah Indonesia. Anugerah ini patut kita syukuri.

Alat musik tradisional ini ada yang ditiup, digesek, dipukul, dipetik, hingga idsentuh. Semuanya merupakan warisan nenek moyang Nusantara yang harus kita jaga dan lestarikan untuk diteruskan ke generasi berikutnya.

Baca Juga: Lambang Pancasila Sila ke 1 sampai 5, Beserta Artinya dan Penjelasan Dasar Negara Indonesia

Tak semua alat musik dapat kita temui secara mudah. Ada alat musik tradisional yang hanya dikenal oleh nenek moyang kita dan saat ini sulit untuk ditemui. Ada pula yang tersisa di museum, hingga yang paling terkenal sampai go internasional.

Sebagai warga negara Indonesia, ada baiknya kita mengenal kekayaan Nusantara melalui kekayaan alat musik tradisional dari masing-masing daerah. Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa nama alat musik tradisional beserta asal daerah dan cara memainkannya.

Sumatra Utara

Provinsi Sumatra Utara kaya dengan  alat musik tradisional, salah satunya adalah hapetan. Instrumen ini tampak seperti kecapi. Banyak yang menyebut hapetan sebagai kecapi Batak.

Baca Juga: Kondisi Geografis Indonesia: Pulau Jawa, Bali, Nusa Tenggara, Sumatra, Sulawesi, Kalimantan, Maluku, dan Papua

Cara memainkan hapetan adalah dengan cara dipetik. Adapun hapetan dikategorikan sebagai alat musik dawai atau senar. Uniknya, hapetan juga bisa ditemukan di Sumbawa, Seulawesi Selatan, hingga Kalimantan Selatan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x