Berikut Cara Mudah Dapatkan Listrik Gratis Oktober 2020, Sudahkah Anda Klaim? Simak Caranya

- 11 Oktober 2020, 06:23 WIB
Cara Mudah Dapat Listrik Gratis.
Cara Mudah Dapat Listrik Gratis. /Instagram.com/@pln_id

BERITA DIY - Dalam rangka memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdampak Covid-19, selain berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT) pemerintah juga memberikan listrik gratis.

Dengan stimulus tarif tenaga listrik yang diberikan oleh PLN tersebut kini pelanggan hanya perlu membayar sesuai dengan pemakain rill.

Stimulus tarif sudah berlaku sejak Juli bahkan sampai Desember Tahun 2020 dan dapat dipastikan oleh PLN bahwa stimulus initidak akan menggangu keuangan PLN.

Baca Juga: Tutup 2 Hari Lagi! Begini Cara Daftar Bantuan UMKM Rp 1,25 Miliar dari Facebook, Klik Link Ini

pemerintah melalui mekanisme kompensasi seperti halnya stimulus yang telah diberikan kepada pelanggan rumah tangga 450 VA dan 900 VA bersubsidi serta industri dan bisnis kecil berdaya 450 VA.

Dilansir beritadiy.com via laman Indonesia.go.id, klaim masih dapat dilakukan melalui website ataupun WhatsApp resmi PLN, berikut cara mendapatkan kuota gratis melalui laman pln.co.id:

1. Buka website resmi PLN di www.pln.co.id.

2. Pilih menu Stimulus Covid-19 (Token gratis/diskon).

3. Masukkan ID Pelanggan/Nomor Meter pada kolom pencarian.

Halaman:

Editor: Galih Nur Wicaksono

Sumber: indonesia.go.id Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x