Hore! BLT Subsidi Gaji BPJS Sudah Cair ke 10 Juta Karyawan: Belum Ditransfer? Lapor dan Cek di Sini

- 1 Oktober 2020, 10:24 WIB
Bantuan BLT Subsidi gaji sudah cair ke 10 juta karyawan, belum ditransfer? lapor dan cara cek penerima.
Bantuan BLT Subsidi gaji sudah cair ke 10 juta karyawan, belum ditransfer? lapor dan cara cek penerima. /Pikiran-rakyat.com

Baca Juga: Tak Jadi 15,7 Juta, Hanya 12,4 Juta Pekerja yang Terima BLT Subsidi Gaji! Cek Nama Penerima di Sini

Karyawan juga bisa menyampaikan keluhan dan aduan terkait penyaluran bantuan ini secara online laman resmi Kemnaker, https://bantuan.kemnaker.go.id.

Berikut ini cara mengecek apakah terdaftar sebagai penerima bantuan subsidi gaji BPJS atau tidak melalui website Kemnaker:

Baca Juga: Cara dan Syarat Menukar Uang Rp 75 Ribu di Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI, dan CIMB Niaga

1. Buka website resmi Kemnaker di www.kemnaker.go.id

2. Klik tombol "Daftar" di bagian kanan atas website

3. Lengkapi pendaftaran akun dengan mengisi NIK dan nama orang tua, bisa ayah atau ibu

4. Klik "Daftar Sekarang"

5. Setelah selesai, Kemnaker akan mengirimkan kode OTP yang akan dikirimkan via SMS ke nomor hp yang didaftarkan

Baca Juga: Cara Cek Dapat Bantuan Bansos BLT Rp 500 Ribu Per KK Non PKH atau Tidak dan Syarat agar Cair

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x