PIP 2023 Cair ke Siswa SD SMP SMA Pemegang KIP, Cek di Link Pip.kemdikbud.go.id Uang Bantuan Bisa Hangus?

- 2 Juni 2023, 08:00 WIB
PIP Kemdikbud 2023 cair ke siswa SD, SMP, SMA sederajat pemegang KIP, cek di link pip.kemdikbud.go.id uang bantuan Rp1 juta bisa hangus.
PIP Kemdikbud 2023 cair ke siswa SD, SMP, SMA sederajat pemegang KIP, cek di link pip.kemdikbud.go.id uang bantuan Rp1 juta bisa hangus. /BERITA DIY/Rina Sari

BERITA DIY - Berikut informasi bantuan PIP 2023 atau PIP Kemdikbud cair ke siswa SD, SMP, SMA sederajat pemegang KIP, cek di link pip.kemdikbud.go.id uang bantuan Rp1 juta bisa hangus karena ini.

Pencairan bantuan uang untuk siswa sekolah SD, SMP, SMA masih berlanjut dari program PIP Kemdikbud 2023.

PIP 2023 cair untuk siswa SD, SMP, SMA yang terdaftar sebagai SK nominasi dan SK Pemberian dari Puslapdik Kemdikbud.

Sebagai informasi SK Nominasi berisi nama nominasi penerima PIP 2023 bagi siswa yang belum memiliki rekening aktif.

Baca Juga: Solusi BLT PIP 2023 Belum Cair Padahal NIK NISN Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id, Ini Daftar Pencairan Terbaru

Siswa sekolah atau peserta didik yang sudah ditetapkan pada SK Nominasi PIP 2023, harus melakukan aktivasi rekening.

Adapun rekening bank penyalur ialah BRI (untuk siswa SD dan SMP), BNI (untuk siswa SMA dan SMK) dan BSI (khusus siswa di Aceh).

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x