Pinjaman Online BPJS Ketenagakerjaan Rp 25 Juta Kapan Dibuka Lagi? Begini Cara Pinjam Uang jika Dibuka

- 26 Mei 2023, 14:30 WIB
Peserta program BPJS Ketenagakerjaan dapat mengajukan pinjaman online hingga Rp 25 juta.
Peserta program BPJS Ketenagakerjaan dapat mengajukan pinjaman online hingga Rp 25 juta. /bankraya.co.id/

Jika peserta BPJS Ketenagakerjaan sudah memiliki atau mendownload JMO di HP, mereka dapat segera login dengan menggunakan akun pengguna.

Dengan demikian aplikasi JMO yang ada di HP, para peserta dapat melakukan pengajuan pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan dengan proses yang cukup singkat.

Dengan sekejap, para peserta program BPJS Ketenagakerjaan dapat mengajukan pinjaman online hingga Rp 25 juta. Ini adalah program pinjaman online tanpa jaminan dan tanpa agunan.

Berikut adalah cara pengajuan pinjaman online program BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Syarat KTP! Pekerja Dapat Ajukan Pinjaman Online di JMO BPJS Ketenagakerjaan dengan Bunga Ringan, KLIK DI SIN

Cara Pengajuan Pinjaman Online

  1. Buka aplikasi JMO atau yang juga disebut aplikasi BPJS Ketenagakerjaan yang sudah didownload melalui Playstore.
  2. Masukkan akun pengguna di aplikasi JMO.
  3. Klik menu lainnya pada bagian layanan lainnya.
  4. Klik dana siaga pada bagian finansial dan kesejahteraan.
  5. Klik pinang flexi, PT Bank Raya Indonesia Tbk.
  6. Klik setuju pada informasi mengenai Dana Siaga by Pinang Flexi.
  7. Pastikan Anda memiliki aplikasi Dana Siaga dan Klik Masuk untuk memasukkan nomor HP yang terdaftar.
  8. Klik Ajukan Sekarang.
  9. Lengkapi dan verifikasi formulir yang ditampilkan di layar HP.
  10. Klik bagian Terima Tawaran.

Prediksi Jadwal Pembukaan Program Pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan

Pembukaan pengajuan pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan, diprediksikan akan dibuka setelah mendapat persetujuan secara resmi dari OJK.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x