Bansos Anak Sekolah Cair hingga 30 April 2023, Cek Penerima Uang PKH 2,5 Jutaan Secara Online di Link Ini

- 10 April 2023, 02:50 WIB
Ilustrasi. Ada pencairan PKH bansos anak sekolah hingga 30 April 2023, cara daftar dan link daftar penerima PKH online di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi. Ada pencairan PKH bansos anak sekolah hingga 30 April 2023, cara daftar dan link daftar penerima PKH online di cekbansos.kemensos.go.id. /Unsplash/Bayu Syaits

BERITA DIY - Berikut info pencairan PKH hari ini 10 April 2023, cara cek penerima PKH online di link cekbansos.kemensos.go.id dan PKH 2023 kapan cair lagi.

Diinformasikan, bansos anak sekolah cair hingga 30 April 2023, berikut cara cek penerima uang PKH 2,5 jutaan secara online di link resmi Kemensos (Kementerian Sosial).

Bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 1 telah cair sejak 7 April 2023 dan pencairan PKH akan dilakukan hingga 30 April 2023 secara bertahap.

 

Bagi penerima PKH 2023 bisa langsung menerimanya di Kantor Pos terdekat dengan ditambah bansos sembako senilai Rp 600 ribu rapelan pembayaran bulan Januari - Maret.

Baca Juga: Login Cekbansos.kemensos.go.id Cek Data DTKS Penerima Bansos PKH 2023 Hari Ini Cair hingga Rp750 Ribu

Meski demikian, tidak semua penerima PKH juga menerima bansos sembako Rp 600 ribu dari Kemensos. Meski keduanya diperuntukkan bagi keluarga penerima manfaat (KPM) yang miskin dan rentan pra-sejahtera.

Bagi nama NIK KTP yang tercatat di Dukcapil sebagai penerima PKH maupun bansos sembako dari Kemensos bisa datang ke Kantor Pos untuk mengambil uang tunai dengan syarat membawa KTP asli, fotokopi KK (Kartu Keluarga), dan akan ada pemotretan serta tanda tangan berkas setelah menerima bantuan dana.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x