Merosot! Harga Emas Antam Hari Ini 7 April 2023 di Pegadaian Turun: UBS Turun Tipis, Segini Besar Penurunannya

- 7 April 2023, 08:50 WIB
Ilustrasi - Merosot! Harga emas Antam hari ini 7 April 2023 di Pegadaian turun, UBS turun tipis, segini besar penurunan emas batangan murni 24 karat.
Ilustrasi - Merosot! Harga emas Antam hari ini 7 April 2023 di Pegadaian turun, UBS turun tipis, segini besar penurunan emas batangan murni 24 karat. /Tangkap layar instagram.com/@butikemas.sumsel

BERITA DIY - Merosot! Harga emas Antam hari ini Jumat, 7 April 2023 di Pegadaian turun, UBS turun tipis, cek besar penurunan emas batangan murni 24 karat di sini.

Sebelumnya, pada Kamis, 6 April 2023, emas Antam di Pegadaian mengalami kenaikan sekitar Rp10 ribuan per gram. UBS pun juga mengalami kenaian, namun harga hari ini jadi berbanding terbalik.

Saat ini harga emas batangan Antam dan UBS di Pegadaian turun. Anda dapat melihat rincian besar penurunan logam mulia murni 24 karat jenis UBS dan Antam pada artikel ini.

Antam 0,5 gram semula ada di harga Rp615.000 saat ini jadi Rp612.000, turun Rp3.000. Antam 1 gram mengalami penurunan Rp5.000, semula dibanderol Rp1.126.000 sekarang menjadi Rp1.121.000.

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 5 April 2023 di Pegadaian Meroket: Logam Mulia Batangan 24 Karat UBS Kompak Naik

Antam 2 gram turun Rp10.000 dan hari ini dibanderol Rp2.179.000. Antam ukuran 3 gram hari ini dapat dibeli dengan harga Rp3.242.000, setelah turun Rp15.000.

Jika dilihat dari rincian besar penurunan harga pada semua variasi ukuran logam mulia murni cetakan Antam, terlihat rata-rata penurunan sebesar Rp5 ribuan per gram.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x