Cara Menghitung Zakat Mal yang Benar dan 5 Hal yang Harus Diketahui

- 4 Agustus 2020, 13:42 WIB
Petugas menerima pembayaran zakat, di Kantor Cabang Rumah Zakat, Jalan Turangga, Kota Bandung, Selasa 19 Mei 2020.*
Petugas menerima pembayaran zakat, di Kantor Cabang Rumah Zakat, Jalan Turangga, Kota Bandung, Selasa 19 Mei 2020.* /ADE BAYU INDRA/"PR"

5. Hamba sahaya, atau budak yang ingin memerdekakan dirinya.

6. Gharimin, adalah mereka yang berhutang untuk kebutuhan hidup dalam mempertahankan jiwa dan izzahnya.

7. Fisabilillah, adalah mereka yang berjuang di jalan Allah dalam bentuk kegiatan dakwah, jihad dan sebagainya.

8. Ibnus Sabil, adalah mereka yang kehabisan biaya di perjalanan dalam ketaatan kepada Allah.

Baca Juga: Raffi Ahmad Ungkap Youtube Rans Entertainment Ditawar Rp 250 Miliar

Jadi, jika Anda termasuk yang sudah wajib membayar zakat sesuai dengan hukum dan telah memenuhi beberapa syaratnya, maka jangan lupa membayar zakat ya, Karena membayar zakat adalah wajib hukumnya bagi yang mampu.***

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x