Jam Buka Bank BRI, BNI, BCA, dan Mandiri Selama Puasa Ramadhan 2023: Cek Tutup Pukul Berapa?

- 27 Maret 2023, 13:50 WIB
Ilustrasi: Berikut jam buka Bank BRI, BCA, BNI, dan Mandiri selama bulan puasa Ramadhan 2023.
Ilustrasi: Berikut jam buka Bank BRI, BCA, BNI, dan Mandiri selama bulan puasa Ramadhan 2023. /Dok. bri.co.id

Hal ini juga berlaku untuk layanan operasional, transaksi tunai, valas, trade, kliring, RTGS, remitasi, hingga garansi Bank.

Lalu, bagaimana dengan Bank BRI, BCA dan Mandiri? Selengkapnya, berikut jam operasional buka dan tutup selama bulan Puasa Ramadhan 2023:

Baca Juga: Kuota Pintar BI Habis? Simak Cara Tukar Uang Baru Bank BRI 2023: Ini 391 Lokasi Penukaran Uang, Bisa Online?

Jam Buka dan Tutup Bank BNI, BRI, BCA, dan Mandiri Ramadhan 2023

Bank BNI

Dikutip dari laman resmi bni.co.id, pihaknya telah menetapkan penyesuaian jam operasional kantor cabang BNI mulai buka pukul 08.00 WIB dan tutup jam 14.00 WIB waktu setempat.

Bank BRI

Sama seperti Bank BNI, Bank Rakyat Indonesia (BRI) juga menetapkan jam pelayanan terbatu untuk nasabah.

Dilansir dari laman resmi bri.co.id, jam pelayanan kas di UKO yaitu 07.45 - 14.15 waktu setempat selama Ramadhan 2023.

"Selain itu, BRI juga melakukan penyesuaian pada jam pelayanan nasabah dari semula pukul 08.00 - 14.00 pada hari normal menjadi pukul 07.45 - 15.00," jelas Direktur Jaringan dan Layanan BRI Andrijanto, dikutip TIM Berita DIY 27 Maret 2023.

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x