Uang Bantuan Rp1 Juta untuk Kategori NISN Ini, Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 Pakai Nomor Ini

- 23 Maret 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi - Uang bantuan Rp1 juta cair untuk kategori NISN ini, cek penerima PIP Kemdikbud 2023 pakai nomor ini pencairan bawa KIP.
Ilustrasi - Uang bantuan Rp1 juta cair untuk kategori NISN ini, cek penerima PIP Kemdikbud 2023 pakai nomor ini pencairan bawa KIP. /Tangkap layar Instagram.com/@kemdikbud.ri

Bagi siswa sekolah yang sudah memiliki KIP maka berkemungkinan besar bisa dapat bantuan uang PIP Kemdikbud 2023.

tentu dengan catatan masih memenuhi syarat yang diminta kemdikbud sebagai lembaga penyalur bantuan PIP Kemdikbud.

Baca Juga: Cek Siswa Penerima PIP Kemdikbud 2023 dan Jadwal Pencairan Termin 1, NIK NISN Ini Bisa Dapat Lagi BLT Rp1 Juta

Namun jika siswa belum memiliki KIP namun memenuhi persyaratan sebagai penerima bantuan uang PIP Kemdikbud ada cara agar bisa terdaftar sebagai penerima bantuan ini.

Berikut merupakan syarat, cara daftar penerima PIP kemdikbud 2023 dan nominal uang bantuan yang didapat siswa SD-SMA:

Besaran Dana Bantuan PIP Kemdikbud

Terkait besaran dana bantuan dari PIP Kemdikbud ini akan dibagi sesuai dengan jenjang sekolah penerima. Berikut ini pembagian dana PIP Kemdikbud:

- SD dan sederajat: Rp 450 ribu per tahun
- SMP dan sederajat: Rp 750 ribu per tahun
- SMA dan sederajat: Rp 1 juta per tahun.

Dari data di atas, bahwa pemilik NISN dengan kategori siswa sekolah SMA akan mendapat uang bantuan sebesar Rp1 juta per tahun.

Baca Juga: Syarat Penerima PIP Kemdikbud 2023, Kategori yang Dapat Rp1 Juta, Cek Daftar Siswa di Pip.kemdikbud.go.id

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x