UMKM Wajib Tahu, Bisa Terima Rp4 Juta Tanpa Terdaftar BLT di eform.bri.co.id, Ini Cara Lengkap Daftar

- 16 Maret 2023, 14:45 WIB
Ilustrasi. Pelaku UMKM wajib tahu cara dapat Rp4 juta tanpa terdaftar eform.bri.co.id.
Ilustrasi. Pelaku UMKM wajib tahu cara dapat Rp4 juta tanpa terdaftar eform.bri.co.id. /Pixabay/EmAji

BERITA DIY - Pelaku UMKM wajib tahu karena bisa terima bantuan senilai Rp4 juta tanpa terdaftar sebagai penerima BLT di eform.bri.co.id. Ikuti cara lengkap berikut ini.

Para pelaku UMKM yang sudah pernah dapat BLT UMKM di tahun 2020 dan 2021 maupun pelaku UMKM lainnya wajib tahu bahwa pada tahun 2023 ini bisa mendapatkan manfaat hingga Rp4 juta.

Tanpa perlu terdaftar sebagai penerima BLT UMKM id link eform.bri.co.id, pelaku UMKM bisa dapat manfaat senilai Rp4 juta jika mengikuti program dan cara berikut ini.

 

Sebagai informasi, program BLT UMKM pada tahun 2023 ini dipastikan tidak akan dilanjutkan lagi seperti yang telah diungkapkan Menteri Koperasi dan UKM pada akhir tahun 2022 yang lalu.

Baca Juga: Kartu Prakerja 2023 Gelombang 50 Bagikan Insentif Rp 4,2 Juta, Kapan Dibuka dan Apa Syaratnya? Cek DI SINI

Tidak dilanjutkannya program BLT UMKM ini membuat para pelaku UMKM tidak akan menerima sejumlah dana hibah untuk keberlangsungan usahanya.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x