Aturan KSM Mandiri 2023 Pinjaman Online Cepat Cair, Syarat Pengajuan & Limit Pinjam Uang

- 2 Maret 2023, 09:56 WIB
Cek aturan KSM Mandiri 2023 pinjaman online cepat cair berapa lama, syarat pengajuan, bunga, tenor dan limit pinjam uang kredit serbaguna Mandiri.
Cek aturan KSM Mandiri 2023 pinjaman online cepat cair berapa lama, syarat pengajuan, bunga, tenor dan limit pinjam uang kredit serbaguna Mandiri. /Instagram.com/@bankmandiri

BERITA DIY - Berikut aturan KSM Mandiri 2023 pinjaman online cepat cair berapa lama, syarat pengajuan, bunga, tabel angsuran dan limit pinjam uang kredit serbaguna Mandiri.

Kredit Serbaguna Mandiri (KSM) adalah pinjaman online cepat cair yang ditawarkan untuk penggunan kebutuhan konsumtif seperti pendidikan, kesehatan, liburan, pernikahan hingga produktif buka usaha.

Dilansir dari YouTube Bank Mandiri, KSM Mandiri merupakan pinjaman online cepat cair dengan lama proses pengajuan hingga pencairan dari 1 hari sampai 14 hari kerja.

 

Lama proses pinjaman online KSM Mandiri tergantung dari plafon pinjam uang yang diajukan oleh debitur, kelengkapan syarat pengajuan dan skor BI Checking.

Baca Juga: Tabel KUR BRI Rp 50 Juta Cair Maret 2023? Ini Syarat Pinjam Uang di Bank BRI Online Terbaru

Aturan KSM Mandiri 2023: suku bunga, limit pinjaman, biaya provisi, tabel angsuran

Tabel angsuran KSM Mandiri 2023 pinjaman online cepat cair.
Tabel angsuran KSM Mandiri 2023 pinjaman online cepat cair. Tangkap layar Tokopedia.com

Dalam aturan KSM Mandiri 2023 terbaru, pengajuan KSM Mandiri 2023 hanya terbatas pada pegawai swasta nasabah Mandiri, Pegawai Negeri Sipil (PNS), anggota TNI/POLRI, pegawai BUMN/BUMD.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x