Hore! PKH 2023 Cair Rp3 Juta ke Kantor Pos Untuk Lansia, Ibu Hamil, dan Anak Usia Dini, Begini Cara Mengajukan

- 11 Februari 2023, 15:10 WIB
Ilustrasi. Dana PKH 2023 akan cair untuk kategori masyarakat berikut hingga Rp3 juta. Cek cara mengajukan di sini.
Ilustrasi. Dana PKH 2023 akan cair untuk kategori masyarakat berikut hingga Rp3 juta. Cek cara mengajukan di sini. /Pixabay/iqbalnuril

DTKS Kemensos sendiri adalah singkatan dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial. Jika nama dan data diri tidak masuk ke dalam DTKS, maka tidak akan dapat PKH.

Lalu bagaimana caranya agar nama dan data diri masuk dalam database DTKS Kemensos? Mudah saja, tinggal gunakan aplikasi bernama Cek Bansos di HP masing-masing.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id Cek Penerima PKH 2023, Ini Cara Mengajukan Dapat Bansos PKH, Rp3 Juta Cair

Aplikasi Cek Bansos sendiri bisa masyarakat download sendiri lewat Google Play Store dan langsung diinstall di HP.

 

Melalui aplikasi itulah, pengajuan diri menjadi penerima bansos PKH 2023 bisa dilakukan dan akan langsung sampai ke Kemensos pusat.

Adapun tata cara mengajukan diri jadi penerima PKH 2023 melalui aplikasi Cek Bansos dapat disimak berikut:

1. Download aplikasi Cek Bansos di Google PlayStore

2. Buat akun

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x