Syarat Pinjaman KUR BRI 2023, Jadwal Kapan Dibuka Lagi, dan Cek Info Resmi dari Bank BRI di Sini

- 9 Februari 2023, 12:07 WIB
Syarat pinjaman KUR BRI 2023, jadwal kapan dibuka lagi dan info resmi dari Bank BRI di sini.
Syarat pinjaman KUR BRI 2023, jadwal kapan dibuka lagi dan info resmi dari Bank BRI di sini. /Tangkap layar instagram/bankbri_id

BERITA DIY - Ketahui syarat pinjaman KUR BRI 2023 di sini agar bisa ajukan pinjaman uang hingga Rp 50 juta tanpa jaminan lengkap dengan jadwal kapan dibuka lagi, serta cek info resmi dari bank BRI.

KUR BRI 2023 adalah program yang ditunggu oleh masyarakat yang sedang membutuhkan pendanaan untuk pengembangan usaha dan pendanaan lainnya.

Bank BRI menjadi salah satu bank pemberi fasilitas Kredit Usaha Rakyat kepada masyarakat yang membutuhkan dan sesuai dengan persyaratan yang sudah ditentukan.

Sumber dana KUR BRI yakni 100 persen dari dana bank. Pada dasarnya bank BRI menyediakan KUR Mikro dengan suku bunga 16 persen kepada masyakarat.

Baca Juga: Dana KUR BRI 2023 Rp 270 Triliun Tanggal Berapa Dibuka? Cek Info Tanpa Daftar Online kur.bri.co.id di SINI

Namun suku bunga sebesar 16 persen tersebut tidak dibayarkan oleh masyarakat sepenuhnya, tetapi ada 10 persen yang disubsidi oleh pemerintah.

Dengan begitu, program KUR BRI ini menjadi program unggulan dan banyak diminati masyrakarat dan ditunggu kapan dibuka lagi.

Pasalnya hingga kini belum ada pengumuman resmi terkait jadwal kapan KUR BRI dibuka lagi dari Bank BRI atau dari website resmi.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x