Hanya Golongan Masyarakat Ini Bisa Daftar Kartu Prakerja 2023 dan Dapat Rp4,2 Juta, Kapan Pendaftaran Dimulai?

- 2 Februari 2023, 13:00 WIB
Ilustrasi. Hanya golongan masyarakat ini yang bisa daftar Kartu Prakerja 2023 dan terima manfaat Rp4,2 juta.
Ilustrasi. Hanya golongan masyarakat ini yang bisa daftar Kartu Prakerja 2023 dan terima manfaat Rp4,2 juta. /Tangkap layar dari www.prakerja.go.id

BERITA DIY - Hanya golongan masyarakat berikut ini yang bisa daftar Kartu Prakerja di tahun 2023 dan dapat bantuan serta insentif total Rp4,2 juta. Cek kapan pendaftaran dimulai.

Tidak semua masyarakat Indonesia bisa mendaftar Kartu Prakerja dan diterima program peningkatan kompetensi kerja ini.

Hal ini dikarenakan terdapat syarat dan kriteria penerima Kartu Prakerja yang telah ditetapkan oleh PMO Kartu Prakerja.

Cek siapa saja golongan yang masyarakat yang bisa mendaftar Kartu Prakerja di tahun 2023 ini dan mendapatkan manfaat sebesar Rp4,2 juta.

Baca Juga: Pendaftaran Beasiswa AAS 2023, Dokumen Syarat Beasiswa, dan Jadwal Pendaftaran

Pada tahun 2023 ini besaran manfaat yang akan diterima peserta Kartu Prakerja yaitu total sebesar Rp4,2 juta.

Besaran manfaat ini terdiri atas bantuan biaya pelatihan sebesar Rp3,5 juta, insentif pasca pelatihan sebesar Rp600 ribu dan insentif pengisian survei sebesar Rp100 ribu.

Total manfaat yang diterima ini jauh lebih besar jika dibandingkan tahun 2020 hingga tahun 2022.

Itulah mungkin yang menjadi salah satu alasan mengapa banyak masyarkat yang ingin mendaftar dan diterima program Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x