Alasan Harga Mie Instan akan Naik 3x Lipat, Karena Apa? Ini Penyebab Kenaikan Harga Eceran dan 1 Dus Mie

- 10 Agustus 2022, 12:05 WIB
Alasan harga mie instan akan naik 3x lipat kenapa, apa karena perang? ini penyebab kenaikan harga eceran dan 1 dus mie instan.
Alasan harga mie instan akan naik 3x lipat kenapa, apa karena perang? ini penyebab kenaikan harga eceran dan 1 dus mie instan. /Freepik/jcomp

BERITA DIY - Berikut informasi alasan harga mie instan akan naik 3x lipat kenapa, apa karena perang? ini penyebab kenaikan harga eceran dan 1 dus mie instan.

Baru-baru ini beredar kabar bahwa harga mie instan akan mengalami kenaikan hingga 3x lipat dari harga eceran dan 1 dus sebelumnya.

Bahkan banyak yang menyebutkan kenaikan harga mie instan naik 3x lipat pengaruh peperangan Rusia dan Ukraina.

Dampak perang Rusia-Ukraina bagi Indonesia sendiri belum berarti banyak namun belum lama ini Menteri Pertanian menyebutkan beberapa hal.

Baca Juga: Kenapa Harga Mie Instan Naik, Berapa Harga Indomie Eceran dan 1 Dus di Indomaret dan Alfamart? Apa Ada Promo?

Dikutip dari kanal YouTube Direktorat Jenderal Tanaman Pangan Kementan, Menteri Syahrul Yasin Limpo mengingatkan bahwa harga mie instan akan naik 3 kali lipat dalam waktu dekat.

Mentan mengatakan bahwa kenaikan harga mie instan salah satunya disebabkan akibat dari perang Rusia-Ukraina.

Pasokan gandum Ukraina sebagai bahan baku membuat mie instan ini juga sudah mulai mengalami penurunan, akibatnya harga mie instan akan mengalami kenaikan.

"Besok harganya (mie instan) harganya 3 kali lipat. Maafkan saya, saya bicara ekstrem saja ini," kata Syahrul Yasin Limpo, dikutip dari kanal YouTube Direktorat Jenderal Tanaman Pangan Kementan.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x