Pakai HP dan KTP Lihat Penerima Manfaat PKH Rp 3 Juta di cekbansos.kemensos.go.id, April Cair Tahap 2

- 19 April 2022, 20:05 WIB
Cukup pakai HP dan data KTP untuk lihat penerima manfaat PKH Rp 3 juta April 2022 di cekbansos.kemensos.go.id.
Cukup pakai HP dan data KTP untuk lihat penerima manfaat PKH Rp 3 juta April 2022 di cekbansos.kemensos.go.id. /Yulia Pramuninggar/Portal Purwokerto

BERITA DIY - Gunakan HP dan KTP untuk lihat nama penerima manfaat program keluarga harapan (PKH) di laman cekbansos.kemensos.go.id. Bansos PKH tahap 2 cair bulan April 2022.

Masyarakat yang menerima uang bantuan dari PKH adalah mereka yang namanya terdaftar di laman cekbansos.kemensos.go.id. Untuk mengetahui penerima bulan April 2022 ini bisa dicek secara online lewat HP dengan data KTP.

Sekjen Kementerian Sosial (Kemensos), Harry Hikayat menyampaikan bahwa bantuan PKH ini rencananya akan diberikan mulai 4 April 2022 bersamaan dengan Bantuan Langsung Tunai (BLT) minyak goreng Rp 300 ribu.

Baca Juga: Cek PKH Tahap 2 di Link cekbansos.kemensos.go.id, Ini Jadwal Kapan Pencairan BLT Ibu Hamil dan Balita

Baca Juga: PKH Cair Sampai Tanggal Berapa? Update Nama Penerima di Link Kemensos dan Cara Ambil Dana Bantuan

Uang bantuan yang diberikan PKH kepada penerima totalnya capai Rp 3 juta per kepala. Namun hanya kriteria ibu hamil dan anak usia dini 0-6 tahun yang berhak Rp 3 juta per tahun.

Selain ibu hamil dan anak usia dini, kriteria penerima PKH lainnya ada siswa SD, SMP, SMA, lansia, dan penyandang disabilitas.

Secara rinci berikut indeks bantuan PKH per tahun:

- Ibu hamil: Rp 3.000.000/tahun atau Rp 750.000/tahap

- Anak usia dini 0-6 tahun: Rp 3.000.000/tahun atau Rp 750.000/tahap

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x