Modal KTP dan KK Dapat Bantuan Rp2,4 Juta, Begini Cara Daftar Kartu Sembako untuk Cairkan Bansos Sembako BPNT

- 29 Januari 2022, 11:38 WIB
Ilustrasi - Modal KTP dan KK bisa dapat bantuan Rp2,4 juta dari Kemensos. Begini cara daftar Kartu Sembako untuk cairkan Bansos Sembako BPNT tahun 2022.
Ilustrasi - Modal KTP dan KK bisa dapat bantuan Rp2,4 juta dari Kemensos. Begini cara daftar Kartu Sembako untuk cairkan Bansos Sembako BPNT tahun 2022. /Didik Suhartono/ANTARA FOTO

BERITA DIY - Modal KTP dan KK bisa dapat bantuan Rp2,4 juta dari Kemensos. Begini cara daftar Kartu Sembako untuk dapat Bansos Sembako BPNT tahun 2022.

Seperti diketahui, warga masyarakat miskin bisa mendapatkan bantuan Rp200 ribu per bulan melalui program Bansos Sembako BPNT di tahun ini.

Bansos Sembako BPNT cair 12 kali atau dalam setahun tahun, sehingga warga masyarakat miskin yang terdaftar sebagai penerima bantuan ini bisa dapat Rp2,4 juta.

Baca Juga: Bansos Sembako BPNT Rp2,4 Juta, Cek Daftar Nama Penerima di Link Kemensos, Simak Juga Syarat Dapat Bantuan

Adapun pencairkan Bansos Sembako BPNT dilakukan melalui bank Himbara serta agen penyalur resmi yang ditunjuk oleh pemerintah.

Program bantuan ini disalurkan sebagai upaya untuk meningkatkan ketahanan pangan bagi warga masyarakat miskin sekaligus pengetasan ekonomi.

Bantuan Bansos Sembako BPNT bisa dicairkan oleh warga masyarakat miskin yang menjadi pemegang Kartu Sembako.

Baca Juga: Nama 18,8 Juta Penerima Kartu Sembako Ada di Sini, BPNT Cair Total Rp2,4 Juta Tahun 2022

Berikut cara daftar Kartu Sembako untuk dapat bantuan Bansos Sembako BPNT Rp2,4 juta:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x