Ibu Hamil dan Anak Balita Dapat Bansos PKH Rp 6 Juta: Ini Syarat, Cara Dapat Bantuan dan Cek via Link Resmi

- 15 Januari 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi - Ibu hamil dapat Bansos PKH Rp 3 juta. Cek di link resmi ini.
Ilustrasi - Ibu hamil dapat Bansos PKH Rp 3 juta. Cek di link resmi ini. /PIXABAY/StockSnap

1. Download Aplikasi Cek Bansos di Google Play Store

2. Unduh dan install aplikasi tersebut

3. Lakukan registrasi untuk membuat akun terlebih dahulu

4. Selesaikan pendaftaran akun hingga tahap verifikasi

Baca Juga: Cek Penerima Bansos PKH Kemensos Hinga Rp3 Juta untuk Ibu Hamil, Balita, dan Pelajar di Link Cek Bansos Ini

5. Login ke aplikasi tersebut menggunakan akun yang sudah dibuat

6. Pilih menu Daftar Usulan

7. Isi data diri calon penerima Bansos PKH dan upload berkas yang dibutuhkan

8. Selesaikan pendaftaran. Jika lolos seleksi nantinya akan diberitahukan oleh pemerintah daerah setempat.

Baca Juga: Lansia 70 Tahun Dapat Uang Rp2,4 Juta Januari 2022 Ditambah Layanan Home Care dari Program PKH Kemensos

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x