Login prakerja.go.id, Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 untuk 2,9 Juta Peserta Dapat Insentif Rp2,55 Juta

- 3 Januari 2022, 20:55 WIB
Ilustrasi - Cara daftar akun Kartu Prakerja gelombang 23 yang dibuka tahun 2022 di link prakerja.go.id.
Ilustrasi - Cara daftar akun Kartu Prakerja gelombang 23 yang dibuka tahun 2022 di link prakerja.go.id. /Tangkap layar: prakerja.go.id

BERITA DIY - Login link prakerja.go.id untuk daftar online akun Kartu Prakerja gelombang 23 yang dibuka tahun 2022 ini untuk 2,9 juta penerima dengan insentif sebesar Rp2,55 juta per peserta.

Pemerintah kembali membuka program Kartu Prakerja gelombang 23 pada tahun ini dengan anggaran yang disiapkan Kementerian Keuangan sebesar Rp154,8 triliun untuk bidang perlindungan masyarakat.

Bagian dari perlindungan masyarakat antara lain adalah program bansos Kemensos dan Kartu Prakerja gelombang 23. Sasaran program Kartu Prakerja gelombang 23 ini adalah untuk 2,9 juta peserta.

Baca Juga: Segera Daftar Akun Prakerja di Link Resmi prakerja.go.id untuk Gabung Kartu Prakerja Gelombang 23 Tahun 2022

"Pos perlindungan masyarakat Rp154,8 triliun meliputi PKH untuk 10 juta KPM, Kartu Sembako untuk 18,8 juta KPM, Kartu Prakerja untuk 2,9 juta peserta, dukungan program jaminan kehilangan pekerjaan, BLT Desa, serta antisipasi pelunasan program perlinsos lainnya," dilansir dalam ANTARA pada 23 November 2021.

Untuk mengikuti program Kartu Prakerja gelombang 23, masyarakat dapat mendaftar akun terlebih dahulu di link prakerja.go.id.

Cara untuk daftar akun Kartu Prakerja gelombang 23 di link prakerja.go.id dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut:

  1. Buka situs www.prakerja.go.id
  2. Klik "daftar sekarang"
  3. Masukkan alamat e-mail dan password
  4. Klik "daftar"
  5. Kemudian akan ada notifikasi via e-mail
  6. Buka e-mail, lalu lakukan verifikasi yang telah dikirimkan via e-mail

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 23 Siap Dibuka untuk 6 Golongan Kriteria Ini! Daftar Online di Link prakerja.go.id

Kartu Prakerja kembali dibuka sebagai gelombang 23 dan melanjutkan program Kartu Prakerja gelombang 22 sebelumnya yang berakhir bulan Desember 2021. Insentif total yang ditawarkan pihak Kartu Prakerja bisa cair sebanyak Rp2,55 juta.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x