BLT UMKM Cair sampai Akhir Tahun Ini, Begini Cara Cairkan Tanpa tunggu Lama pakai eform.bri.co.id

- 29 Oktober 2021, 10:23 WIB
Ilustrasi/BLT UMKM 2021 diperpanjang hingga akhir Desember 2021. Cara pencairannya mudah tanpa antre di laman BRI
Ilustrasi/BLT UMKM 2021 diperpanjang hingga akhir Desember 2021. Cara pencairannya mudah tanpa antre di laman BRI /tangkap layar lapor.go.id

BERITA DIY - BLT UMKM cair sampai akhir tahun ini, begini cara cairkan tanpa tunggu lama pakai eform.bri.co.id

Diketahui bahwa pendaftaran BLT UMKM atau Banpres Usaha Mikro (BPUM) Tahap Kedua telah ditutup pada akhir September 2021 kemarin.

Walaupun demikian, pemerintah telah member kelonggaran terkait pencairan BLT UMKM atau BPUM yang diperpanjang hingga akhir Desember 2021

Pelaku usaha yang bisa mencairkan BLT UMKM/BPUM hingga akhir Desember ini ialah pelaku yang sudah mendaftar sebelum akhir September 2021.

Baca Juga: BPUM Tetap Cair meskipun Tak Terdaftar di BRI - BNI, Simak Langkah Pencairan Bantuan BLT UMKM Rp1,2 Juta

Pemerintah juga telah memberikan kemudahan terkait pencairan BLT UMKM ini. Kini, pelaku usaha tidak perlu lagi mengantre panjang untuk mencairkan BLT UMKM Rp1 juta ini.

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk selaku penyalur dana BLT UMKM telah telah menyediakan reservasi (pendaftaran) online bagi penerima. Pendaftaran secara online bertujuan untuk mencegah adanya kerumunan di bank.

Baca Juga: Pencairan BLT UMKM Rp 1,2 Juta Bulan Ini Tinggal 2 Hari, Cek Daftar Penerima BPUM di Eform BRI

Berikut cara mencairkan BLT UMK dengan caara online atau tidak perlu mengantre di bank:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: BRI.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x