Cara Daftar Kartu Sembako agar Dapat Gas Elpiji 3 Kg Tahun Depan, Login Aplikasi Cek Bansos dan Siapkan Berkas

- 11 September 2021, 12:36 WIB
Ilustrasi Cara daftar Kartu Sembako yang menjadi syarat pembelian gas elpiji tiga kilogram tahun 2022.
Ilustrasi Cara daftar Kartu Sembako yang menjadi syarat pembelian gas elpiji tiga kilogram tahun 2022. /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

BERITA DIY – Berikut cara daftar Kartu Sembako agar dapat membeli gas elpiji tiga (3) kilogram di tahun depan. Login aplikasi Cek Bansos dan siapkan berkasnya.

Pemerintah berencana menerapkan aturan baru terkait pembelian gas elpiji tiga kilogram di tahun 2022. Masyarakat yang bisa membeli gas elpiji tiga kilogram harus memiliki Kartu Sembako.

Kepemilikan Kartu Sembako sebagai syarat membeli gas elpiji tiga kilogram diberlakukan seiringan dengan reformasi subsidi energi dari yang semula berbasis komoditas menjadi berbasis orang.

Baca Juga: BLT UMKM 2021 Ditambah! Cek Namamu di Eform BRI Tahap 3, Hindari Kesalahan Ini agar BPUM Rp1,2 Juta Cair

Baca Juga: Dapat Rp 400 Ribu dan Beras 10 Kg Bagi Penerima BPNT Kartu Sembako Kemensos, Klik cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: 3 Tanda TERBARU Kamu Termasuk 5,4 Juta Penerima BSU Subsidi Gaji September 2021 yang Diusulkan BPJS Ketenagakerjaan

Sebagai informasi, Kartu Sembako adalah salah satu program bantuan sosial pangan non-tunai yang disalurkan oleh pemerintah kepada warga miskin.

Kartu Sembako juga dikenal dengan nama BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) bertujuan memenuhi kebutuhan pangan masyarakat miskin agar bisa mendapat pangan yang layak.

Masyarakat miskin yang tercatat sebagai penerima Kartu Sembako atau BPNT berhak mendapatkan bantuan uang tunai sebesar Rp200 ribu tiap bulan.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x