Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 19 Melalui Prakerja.go.id, Simak Waktu Penutupan Pendaftaran Program Itu

- 29 Agustus 2021, 06:35 WIB
ILUSTRASI - Cara daftar kartu Prakerja gelombang 19.
ILUSTRASI - Cara daftar kartu Prakerja gelombang 19. /Tangkap layar: prakerja.go.id

BERITA DIY - Pendaftaran kartu Prakerja gelombang 19 akan segera ditutup, bagi Anda yang belum mendaftar bisa melakukannya melalui laman resmi yang telah disediakan.

Bagi Anda ingin mendaftarkan diri sebagai agar lolos menjadi peserta kartu Prakerja gelombang 19, Anda masih dapat melakukannya.

Untuk melakukan pendaftaran program kartu Prakerja gelombang 19 dapat dilakukan dengan mudah melalui laman resmi yaitu prakerja.go.id.

Baca Juga: Cara Cek Lolos Kartu Prakerja Gelombang 19 Usai Daftar via www.prakerja.go.id, Lakukan Ini Tak Kena Blacklist

Sebelum melakukan pendaftaran untuk program kartu Prakerja gelombang 19, pastikan dulu bahwa Anda telah memiliki akun dalam program tersebut.

Dengan memiliki akun kartu Prakerja gelombang 19, Anda akan memiliki dashboard yang dapat digunakan untuk tes maupun cek pengumuman mengenai program itu.

Untuk melakukan daftar akun kartu Prakerja gelombang 19, cara yang dapat Anda lakukan juga cukup mudah dan praktis melalui perangkat milik Anda.

Baca Juga: Cara Cek Lolos Kartu Prakerja Gelombang 19 Usai Daftar via www.prakerja.go.id, Lakukan Ini Tak Kena Blacklist

Berikut merupakan cara daftar akun kartu Prakerja gelombang 19:

1. Masuk ke laman resmi yaitu www.prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x