10 Rekomendasi Tempat Tahun Baru 2023 di Jogja Selain Malioboro, Cocok Dikunjungi Bersama Teman atau Pasangan

- 28 Desember 2022, 16:00 WIB
Rekomendasi tempat tahun baru 2023 di Jogja selain Malioboro yang dapat dikunjungi bersama teman atau pasangan.
Rekomendasi tempat tahun baru 2023 di Jogja selain Malioboro yang dapat dikunjungi bersama teman atau pasangan. /PIXABAY/DeltaWorks

BERITA DIY - Simak info tempat perayaan Tahun Baru 2023 di Jogja selain Malioboro yang cocok dikunjungi bersama teman, keluarga atau pasangan.

Perayaan tahun baru identik dengan kemeriahan, berbagai tempat biasanya akan mengadakan acara spesial pergantian tahun mulai dari acara musik hingga penyalaan kembang api.

Bagi Anda yang menghabiskan wkatu liburan di kota Jogja mungkin akan memilih Malioboro, Tugu Jogja dan Titik Nol Kilometer untuk merayakan tahun baru.

Namun sebenarnya terdapat beberapa rekomendasi tempat lain yang mengadakan acara perayaan pergantian tahun baru 2023 yang dapat Anda kunjungi.

Baca Juga: Sambut Tahun Baru 2023, Cek Lagi Apa Arti Bestie, Cepmek dan Healing yang Jadi Pencarian Populer di 2022

Beberapa tempat ini mungkin memang sudah populer sebagai tempat wisata di Jogja, namun khusus pada perayaan Tahun Baru 2023 mereka membuka layanan ekstra untuk para pengunjung.

Salah satu tempat yang dapat dikunjungi dari HeHa Ocean View di Gunungkidul. Tak hanya itu di Kulon Progo Anda dapat datang ke Waduk Sermo untuk rayakan tahun baru 2023.

Beberapa pusat perbelanjaan seperti Jogja City Mall dan Ambarrukmo Plaza juga mengadakan perayaan tahun baru 2023 dengan penyalaan kembang api.

Berikut rekomendasi tempat rayakan pergantian tahun 2023 di Jogja selain Malioboro yang dapat dikunjungi bersama teman atau pasangan dikutip dari Twitter @PoldaJogja, selengkapnya.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x