Pergi ke Tempat Wisata Yogyakarta Saat PPKM Level 3? Ini Cara Reservasi Online di Aplikasi Visiting Jogja Apk

- 15 September 2021, 11:57 WIB
Cara reservasi online di aplikasi Visiting Jogja Apk jika wisatawan ingin melakukan kunjungan ke tempat wisata seperti Hutan Pinus Sari Mangunan Yogyakarta saat PPKM Level 3.
Cara reservasi online di aplikasi Visiting Jogja Apk jika wisatawan ingin melakukan kunjungan ke tempat wisata seperti Hutan Pinus Sari Mangunan Yogyakarta saat PPKM Level 3. /BERITA DIY/Sani Charonni

Baca Juga: 5 Tips agar Tidak Terjebak Bayar Mahal Makan Lesehan Malioboro, Cara Hemat Biaya saat Liburan

3. Event

Berisi kalender kesenian dan budaya di seluruh Yogyakarta dengan data dari Dinas Pariwisata Jogja. Per 15 September 2021, belum ada data yang bisa dilihat.

4. Kuliner

Berisi rekomendasi tempat makan khas Jogja beserta jam buka dan peta lokasi jika Anda klik salah satu menu makanan.

5. Akomodasi

Berisi tempat penginapan yang ada di Yogyakarta. Ada hotel-hotel bintang lima rekomendasi, seperti Royal Ambarrukmo Yogyakarta.

Baca Juga: PPKM Pulau Jawa Bali Diperpanjang, Ini Aturan Pergi Mal dan Tempat Wisata Jogja Yogyakarta yang Turun Level 3

6. Desa Wisata

Menu ini berisikan data mengenai desa wisata yang terdata di wilayah Provinsi Yogyakarta Ada deskripsi lokasi wisata, potensi, alamat dan nomor telepon.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x