Cara Daftar BLT UMKM Tahap 3 Secara Online agar Dapat Bantuan BPUM Rp1,2 Juta bagi Pelaku UKM di Yogyakarta

- 4 Juni 2021, 19:05 WIB
Ilustrasi. Simak cara daftar BLT UMKM Tahap 3 agar dapat BPUM Rp1,2 juta bagi pelaku usaha kecil dan mikro di wilayah Yogyakarta.
Ilustrasi. Simak cara daftar BLT UMKM Tahap 3 agar dapat BPUM Rp1,2 juta bagi pelaku usaha kecil dan mikro di wilayah Yogyakarta. /Foto: ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/.*/Foto: ANTARA FOTO/Budi Candra Setya

BERITA DIY - Pemerintah Kota Yogyakarta kembali membuka pendaftaran calon penerima Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT UMKM Tahap 3 secara online melalaui jss.jogjakota.go.id.

Simak cara daftar dan syarat lengkap dapat bantuan BLT UMKM Rp1,2 juta bagi warga Kota Yogyakarta.

Catat juga jadwal, lokasi pendaftaran, dan berkas yang harus dikumpulkan saat daftar BLT UMKM Tahap 3 secara online bagi pelaku UKM di Yogyakarta ini.

Baca Juga: 5 Alasan BLT UMKM Tidak Cair, Ini Cara Dapat Bantuan Banpres BPUM PNM Mekaar Rp3,6 Juta

Kepala Dinas Perindustrian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Kota Yogyakarta Tri Karyadi Riyanto mengatakan pendaftaran kembali dibuka lantaran belum memenuhi kuota.

“Belum memenuhi kuota. Mengkuti aturan pemerintah pusat, makanya pendaftaran masih tetap dibuka di tahap ketiga ini,” ujar Tri Karyadi Riyanto, Jumat 4 Juni 2021 dikutip dari laman resmi Pemkot Jogja, 4 Mei 2021.

Cara Daftar BLT UMKM Tahap 3 Secara Online Yogyakarta 

1. Masuk melalui Jogja Smart Service (JSS) di PlayStore atau jss.jogjakota.go.id

2. Pilih menu Pendaftaran BPUM 2021

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: jogjakota.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x