9 Tips Mudah Agar Followers Instagram Bertambah Tanpa Harus Keluar Biaya

- 20 November 2020, 17:43 WIB
Tips mudah naikkan followers di instagram tanpa biaya.
Tips mudah naikkan followers di instagram tanpa biaya. /Pixabay/HaticeEROL

Baca Juga: Snapchat Luncurkan Fitur Sounds, Eksklusif Ada Lagu Lonely Milik Justin Bieber dan Benny Blanco

4. Mengunggah postingan di momentum yang tepat

Mengunggah postingan sangat dianjurkan dalam momentum yang tepat, maksutnya adalah postingan yang kamu unggah harus relate dengan momentum saat itu sebagai contoh adalah kamu mengunggah foto berseragam paskibra pada saat momentum hari kemerdekaan, dan lain-lain.

5. Rutin mengunggah cerita atau story di instagram (instastory)

Rajin mengunggah cerita atau story sebisa mungkin dilakukan agar nama akunmu sering muncul dalam pencarian dan lebih mudah untuk digunakan karna intensitas unggahan story yang rutin.

6. Menandai orang atau tag akun instagram lainnya

Cara lain untuk menambah followers adalah dengan menggunakan tag saat mengunggah postingan atau cerita agar ada kemungkinan ceritamu untuk diforward ke cerita akun lain yang kamu tag, atau postingan yang kamu unggah muncul di beranda akun lain.

Baca Juga: Cara Membuat Linktree WA, Facebook dan Shopee di Instagram, Mudah dan Cocok Bagi Pebisnis Online

Baca Juga: Tutorial Cara Membuat Google Form Melalui Google Drive, Mudah dan Gratis

Sangat disarankan saat kamu mengunggah postingan menandai akun lain yang memiliki banyak jumlah pengikut sehingga besar kemungkinan kamu akan mendapatkan pengikut baru.

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x