Cara Cek Data Non ASN Apakah Nama Honorer Terdaftar di Link Helpdesk Database BKN

Tayang: 1 Oktober 2024, 20:05 WIB
Penulis: Arfrian Rahmanta
Editor: Tim Berita DIY
Cara cek data non ASN apakah nama honorer terdaftar di link helpdesk database SSCASN BKN.
Cara cek data non ASN apakah nama honorer terdaftar di link helpdesk database SSCASN BKN. /Tangkap layar helpdesk-sscasn.bkn.go.id

BERITA DIY - Dalam artikel ini, kita akan membahas cara cek data non ASN apakah nama honorer terdaftar di link helpdesk database BKN atau tidak.

data-ad-client="ca-pub-3987315829323386" data-ad-slot="6775331995">

Dalam era digital ini, link cek data non ASN (non-pegawai ASN) bisa semakin mudah dilakukan. Kita bisa mengecek apakah nama honorer terdaftar dalam pangkalan data Badan Kepegawaian Negara (BKN).

Pegawai non ASN adalah identifikasi individu yang bukan aparatur negeri sipil (ASN) baik itu pegawai negeri sipil (PNS) atau pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

Pentingnya mengecek data non ASN apakan nama honorer terdaftar di helpdesk database BKN bertujuan untuk melihat kepastian status, keperluan rekrutmen ASN, hingga pelayanan BKN terhadap individu.

Baca Juga: 2 Cara Cek Data Honorer Database BKN untuk Daftar PPPK 2024, Lihat Nama Non ASN di Sini

data-ad-layout="in-article" data-ad-format="fluid" data-ad-client="ca-pub-3987315829323386" data-ad-slot="3988009566">

Cara cek data non ASN di link helpdesk database BKN

Untuk mengecek apakah nama non-ASN terdaftar di helpdesk database BKN, berikut adalah langkah-langkah yang perlu diikuti:

1. Akses Link Helpdesk SSCASN:

- Buka link helpdesk SSCASN BKN yang dapat diakses melalui alamat https://helpdesk-sscasn.bkn.go.id/cek_pegawai_non_asn.

2. Pilih Opsi Cek Data:

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub