Progres Tol Kediri - Tulungagung Sudah Sampai Mana? Ini Daftar Desa yang Terdampak Cek Rute dan Jadwal Selesai

- 26 Mei 2023, 11:40 WIB
Ilustrasi jalan tol. Inilah progres tol Kediri - Tulungagung sudah sampai mana, ini daftar desa terdampak dan cek rute dan jadwal tol Kediri - Tulungagung kapan selesai.
Ilustrasi jalan tol. Inilah progres tol Kediri - Tulungagung sudah sampai mana, ini daftar desa terdampak dan cek rute dan jadwal tol Kediri - Tulungagung kapan selesai. /Unsplash / novita ramadhani

BERITA DIY - Progres jalan tol Kediri - Tulungagung sudah sampai mana? Berikut ini daftar desa yang terdampak, rute jalan tol dan jadwal selesai pembangunannya. 

Jalan tol Kediri - Tulungagung memiliki panjang 44,51 km dan memiliki lebar jalur 3,6 m, lebar bahu dalam 1,5 m, lebar bahu luar 3 m median 2,5 m dengan jumlah lajur awal 2x2 jalur dan jumlah lajur akhir 2x2 lajur. 

Berdasarkan dokumen Kementerian PUPR, jalan tol ini memiliki nilai investasi sebesar Rp 10,2 triliun. 

Progres tol Kediri - Tulungagung masih tahap sosialisasi yang di dalamnya memuat pembebasan lahan termasuk ganti untung kepada warga desa terdampak. 

Baca Juga: Jadwal Sosialisasi Tol Jogja - YIA, Ini Kabar IPL Jalan Tol Jogja - Kulon Progo Terbaru

Nantinya ruas tol ini akan tersambung dengan tol Ngawi Kertosono - Kediri. 

Tujuan dan manfaat dari pembangunan tol ini agar mempermudah akses masyarakat di wilayah selatan Jawa Timur. 

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x