Warna Liturgi Minggu Palma Dilengkapi Penjelasan Maknanya, Melambangkan Apa?

- 2 April 2023, 13:23 WIB
Ilustrasi - Warna liturgi Minggu Palma dilengkapi penjelasan maknanya, melambangkan apa? Cek di sini penggunaan warna liturgi.
Ilustrasi - Warna liturgi Minggu Palma dilengkapi penjelasan maknanya, melambangkan apa? Cek di sini penggunaan warna liturgi. /PIXABAY/ezed

BERITA DIY - Saat ini banyak yang sedang cari warna liturgi Minggu Palma dilengkapi penjelasan maknanya. Melambangkan apa?

Minggu Palma merupakan hari peringatan dalam liturgi Gereja Kristen, terutama Gereja Katolik Roma. Peringatan ini selalu jatuh pada hari Minggu sebelum Paskah.

Adapun warna liturgi ini memnuat tanda siklus gereja dan peristiwa gerejawi. Warna liturgi untuk busana liturgis yang dipakai klerus (uskup, imam dan diaken). 

Di beberapa kondisi, warna liturgi juga bisa jadi untuk dekorasi ruang liturgisnya. Misal pada antependia di mimbar, taplak altar, bendera, aksesori pakaian liturgi, stola, hingga bunga-bunga.

Baca Juga: Minggu Palma 2023 Memperingati Apa, Makna Minggu Palma Bagi Umat Katolik

Nah, untuk warna liturgi Minggu Palma yaitu warna merah. Makna warna liturgi merah yaitu Minggu Palma mengandung cinta, api ilahi dan kemartiran.

Warna merah ini disebut-sebut melambangkan penumpahan darah martir sebagai saksi-saksi iman, sebagaimana Yesus menumpahkan darah-Nya untuk kehidupan dunia. 

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x