ALHAMDULILLAH, THR PNS 2023 Naik, Ini Penjelasan Resmi Sri Mulyani Terbaru dan Jadwal Pencairan THR

- 29 Maret 2023, 14:40 WIB
Ilustrasi - Alhamdulillah, THR PNS 2023 naik. Simak penjelasan resmi Menteri Keuangan Sri Mulyani terbaru dan jadwal pencairan THR.
Ilustrasi - Alhamdulillah, THR PNS 2023 naik. Simak penjelasan resmi Menteri Keuangan Sri Mulyani terbaru dan jadwal pencairan THR. /portaljember.pikiran-rakyat.com/Portal Jember

BERITA DIY - Alhamdulillah, THR PNS 2023 naik. Simak penjelasan resmi Menteri Keuangan Sri Mulyani terbaru dan jadwal pencairan THR.

Kabar bagi bagi PNS hingga pensiunan. Nominal THR PNS 2023 yang akan segera cair dinaikkan oleh pemerintah.

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan ada penambahan nominal THR PNS 2023 dibandingkan dengan tahun 2022. 

“Seperti tahun 2022 maka THR tahun ini juga ditambahkan komponen 50 persen tunjangan kinerja per bulan bagi yang memang mendapatkan tunjangan kinerja," kata Sri Mulyani dikutip dari Antara, Rabu, 29 Maret 2023.

Baca Juga: Daftar Penerima THR dan Gaji ke-13 Bagi PNS hingga Pensiunan, Ini Komponen yang Bakal Didapat

Perlu diketahui, ada beberapa komponen yang akan diberikan pada THR PNS 2023. Berikut detailnya:

1. Gaji pokok.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x