Bacaan Dzikir Setelah Sholat Fardhu Lengkap Urutan Membaca Sesuai Sunnah dan Artinya

- 27 Maret 2023, 16:25 WIB
Ilustrasi - bacaan dzikir setelah sholat fardhu lengkap urutan membaca sesuai sunnah dan artinya dalam terjemahan bahasa Indonesia.
Ilustrasi - bacaan dzikir setelah sholat fardhu lengkap urutan membaca sesuai sunnah dan artinya dalam terjemahan bahasa Indonesia. /PIXABAY/mucahityildiz

BERITA DIY - Saat ini banyak yang cari bacaan dzikir setelah sholat fardhu sesuai sunnah, urutan dzikir setelah sholat fardhu singkat, dan dzikir setelah sholat fardhu NU.

Simak bacaan dzikir setelah sholat fardhu lengkap urutan membaca sesuai sunnah dan artinya melalui artikel ini.

Membaca dzikir setelah sholat fardhu sebagaimana ajaran sunnah Rasulullah Muhammad SAW yang tidak boleh ditinggalkan.

Allah SWT dalam Al Quran Surat Ghafir Ayat 60 pun berfirman:

Baca Juga: Bacaan Dzikir Setelah Sholat dan Urutan Membacanya Sesuai Sunnah Nabi dan Terjemahan Bahasa Indonesia

وَقَالَ رَبُّكُمُ ادْعُوْنِيْٓ اَسْتَجِبْ لَكُمْ ۗاِنَّ الَّذِيْنَ يَسْتَكْبِرُوْنَ عَنْ عِبَادَتِيْ سَيَدْخُلُوْنَ جَهَنَّمَ دَاخِرِيْنَ

"Dan Tuhanmu berfirman, “Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Aku perkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang sombong tidak mau menyembah-Ku (mengingat Allah) akan masuk neraka Jahanam dalam keadaan hina-dina.”

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x