Tulisan Arab Bismillah Hirohman Nirohim yang Benar, Arti Bahasa Indonesia dan Keistimewaannya

- 25 Maret 2023, 13:02 WIB
Ilustrasi - Cek di sini tulisan Arab Bismillah Hirohman Nirohim yang benar, arti bahasa Indonesia dan keistimewaannya.
Ilustrasi - Cek di sini tulisan Arab Bismillah Hirohman Nirohim yang benar, arti bahasa Indonesia dan keistimewaannya. /UNSPLASH/@bimbingan_islam

BERITA DIY - Simak tulisan Arab Bismillah Hirohman Nirohim yang benar, arti bahasa Indonesia dan keistimewaannya.

Kalimat Bismillah Hirohman Nirohim memang sudah tidak asing.Bismillah Hirohman Nirohim sering diucapkan umat Islam dalam berbagai kesempatan.

Tak hanya saat beribadah, Bismillah Hirohman Nirohim juga diucapkan seorang muslim ketika hendak memulai sesuatu kegiatan.

Semisal akan bekerja maupu belajar, biasanya umat Islam akan memulai dengan mengucapkan kalimat Bismillah Hirohman Nirohim.

Baca Juga: Bacaan Doa Sholat Tarawih dan Witir Lengkap PDF, Ada Tulisan Arab, Latin dan Arti Bahasa Indonesia

Bahkan di setiap doa yang akan dipanjatkan kepada Allah SWT pun diawali dengan mengucapkan Bismillah Hirohman Nirohim.

Pengucapan kalimat Bismillah Hirohman Nirohim di setiap hal ini merupakan anjuran dari Rasulullah Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x