Sidang Isbat 2023 Awal Puasa 1 Ramadhan Jam Berapa? Cek Hasil Sidang Isbat dan Live Streaming Kemenag

- 22 Maret 2023, 12:50 WIB
Sidang isbat 2023 awal puasa 1 Ramadhan Kemenag jam berapa. Cek hasil sidang isbat dan link live streaming penetapan awal puasa.
Sidang isbat 2023 awal puasa 1 Ramadhan Kemenag jam berapa. Cek hasil sidang isbat dan link live streaming penetapan awal puasa. /Tangkap layar Instagram.com/@bimasislam

Sidang isbat tahun 2023 penetapan awal puasa Ramadhan masih akan dilaksanakan secara hybrid serta pelaksanaan sidang isbat akan dibagi kepada tiga tahap.

Pertama, sidang akan dimulai dengan seminar pemaparan posisi hilal awal Ramadhan 1444 H berdasarkan hasil hisab atau perhitungan astronomi.

Baca Juga: Jam Berapa Pengumuman Hasil Sidang Isbat Ramadhan 2023? Siaran Langsung Tayang Lewat Link Live Streaming Ini

Pemaparan akan disampaikan oleh Tim Hisab Rukyat Kemenag mulai pukul 17.00 WIB. Acara ini terbuka untuk umum.

Rangkaian kedua, dilanjutkan dengan pelaksanaan sidang isbat yang akan dilakukan setelah salat magrib dan tertutup untuk umum.

Selain data hisab, sidang isbat juga akan merujuk pada hasil rukyatul hilal yang akan dilaksanakan pada 124 lokasi di seluruh wilayah Indonesia.

Kemudian tahap ketiga yakni akan dilaksanakan telekonferensi pers hasil sidang isbat yang disiarkan langsung melalui televisi dan media sosial Kemenag.

Baca Juga: Link Live Streaming Sidang Isbat 1 Ramadhan 1444 H Lengkap Jadwal dan Jam Tayang SIARAN Langsung TV

Dikutip dari laman Instagram @kemenag, berikut jadwal dan jam sidang isbat yang akan dilaksanakan hari ini, Rabu, 22 Maret 2023:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x