Lewat Tol Semarang-Demak, Pastikan Saldo E-Toll Cukup, Ini Tarif Tol Semua Golongan Kendaraan

- 10 Maret 2023, 20:00 WIB
Gerbang Tol Demak/ Informasi besaran tarif tol Semarang-Demak seksi 2 ruas Sayung-Demak, apstikan saldo e-toll mencukupi.
Gerbang Tol Demak/ Informasi besaran tarif tol Semarang-Demak seksi 2 ruas Sayung-Demak, apstikan saldo e-toll mencukupi. /dinkominfo.demakkab.go.id

BERITA DIY - Pastikan salo e-toll cukup karena kini tol Semarang-Demak sudah berbayar. Simak tarif tol Semarang-Demak semua golongan kendaraan.

Bagi pengendara mobil yang sering melewati ruas tol Semarang-Demak utamanya ruas Sayung-Demak, kini pastikan untuk memiliki saldo e-toll yang cukup saat melaluinya.

Sebab, Pemerintah telah menetapkan tarif tol Semarang-Demak sejak 28 Februari 2023 atau sejak diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada 26 Februari 2023.

 

Presiden meresmikan Jalan Tol Semarang - Demak Seksi 2 Sayung - Demak sepanjang 16,01 Km didampingi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) Hadi Tjahjanto, dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Peta Jalan Tol Demak - Tuban, Desa Mana Saja yang Terkena Dampak Pembangunan?

Dengan sudah mulai beroperasinya jalan tol Semarang - Demak seksi 2 Sayung - Demak, waktu tempuh yang awalnya 60 menit menjadi hanya 20 menit.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x