Biodata Wahyu Kenzo yang Ditangkap, Robot ATG Itu Apa dan Bagaimana Modus Penipuannya?

- 8 Maret 2023, 12:00 WIB
Profil Wahyu Kenzo. Informasi biodata Wahyu Kenzo atau WK yang ditangkap karena penipuan robot trading, apa itu robot ATG dan bagaimana modus penipuannya.
Profil Wahyu Kenzo. Informasi biodata Wahyu Kenzo atau WK yang ditangkap karena penipuan robot trading, apa itu robot ATG dan bagaimana modus penipuannya. /Instagram.com/@wahyukenzo88

BERITA DIY - Berikut informasi biodata Wahyu Kenzo atau WK yang ditangkap karena penipuan robot trading, apa itu robot ATG dan bagaimana modus penipuannya.

Nama baru dari kasus penipuan investasi kini menyeret nama crazy rich Surabaya Wahyu Kenzo yang kabarnya resmi ditangkap pihak kepolisian.

Kabar beredar Wahyu kenzo sudah diamankan dan ditahan di Mapolresta Malang Kota, namun hingga kini belum ada rilis resmi terkait kasus yang melibatkan dirinya.

Sebelumnya Wahyu Kenzo dilaporkan oleh beberapa korban dari robot ATG atau robot trading milik WK atau Wahyu Kenzo.

Baca Juga: Siapa Daniel Abe Bos DNA Pro yang Ditangkap Polisi? Ini Biodata & Profil Orang Di Balik Robot Trading DNA Pro

Adapun laporan terkait Wahyu Kenzo terkait penipuan investasi robot ATG ini dilaporkan ada 141 investor diduga menjadi korban hingga kerugian mencapai Rp15 miliar.

Lalu apa itu robot ATG, bagaimana modus penipuan yang dijalankan robot trading ini milik Wahyu Kenzo.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x