Apa Itu Siklon Tropis 94S 95S, Dampak Cuaca di Indonesia Menurut BMKG

- 31 Januari 2023, 14:50 WIB
Siklon tropis 94S dan 95S yang membawa dampak cuaca tak menentu, gelombang tinggi dan hujan lebat di Indonesia.
Siklon tropis 94S dan 95S yang membawa dampak cuaca tak menentu, gelombang tinggi dan hujan lebat di Indonesia. /Tangkap layar bpbd.purworejokab.go.id

Adapun dampak dari siklon tropis 94S dan 95S yakni terjadinya hujan lebat hingga gelombang tinggi di beberapa perairan Indonesia pada 31 Januari - 1 Februari 2023.

Baca Juga: Apa Itu El Nino yang Disebut BMKG Bakal Bikin Kemarau Indonesia 2023 Lebih Kering?

Adapun prakiraan cuaca BMKG akan ada hujan petir terjadi pada hari Selasa, 31 Januari 2023 di Yogyakarta. Sedangkan untuk daerah Banda Aceh, Jakarta Pusat, Gorontalo, Bandung, Pontianak, Ternate, Mamuju dan Makassar akan mengalami hujan intensitas sedang.

Dengan adanya siklon tropis 94S dan 95S ini, BMKG menghimbau agar masyarakat tetap waspada dan selalu mengikuti perkembangan yang ada.

Demikian informasi tentang apa itu siklon tropis 94S 95S dan dampak cuaca di Indonesia menurut BMKG. Ikuti selengkapnya artikel BERITA DIY di Google News, KLIK DI SINI.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x