Profil Lengkap Lieus Sungkharisma, Tokoh dan Aktivis Nasional yang Meninggal Karena Sakit Jantung

- 25 Januari 2023, 18:11 WIB
Potret profil Lieus Sungkharisma, kabar berita duka meninggalnya tokoh dan aktivis nasional karena sakit jantung.
Potret profil Lieus Sungkharisma, kabar berita duka meninggalnya tokoh dan aktivis nasional karena sakit jantung. /twitter.com/ nung_306

BERITA DIY – Berikut profil lengkap Lieus Sungkharisma, berita duka meninggalnya tokoh dan aktivis nasional karena sakit jantung.

Lieus Sungkharisma adalah seorang tokoh dan aktivis Tionghoa yang meninggal hari ini tanggal 25 Januari 2023.

Lieus meninggal di RS Pondok Indah, Bintaro Jaya. Penyebabnya karena Lieus mengalami sakit jantung.

Lieus Sungkharisma sangat konsen terhadap pemilu dan isu-isu kerakyatan. Selain itu, Lieus juga selalu memberikan kesan positif kepada semua orang sehingga banyak orang yang merasa kehilangan atas berita duka ini.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lieus Sungkharsima, Aktivis Tionghoa yang Meninggal Dunia Karena Jantung

Dilansir dari Youtube Channel Lieus Sungkharisma Official, Teguh Santoso RMOL menyampaikan bahwa Lieus ini merupakan sosok yang penting, memberikan pengertian bahwa negara ini dibentuk karena keberagaman, dan berani menyampaikan kebenaran.

“Lieus adalah miniatur dari rakyat Indonesia yang cinta perdamaian dan cinta pada masa depan yang berakal sehat,” ungkap Rocky Gerung dalam Youtube Channel Lieus Sungkharisma Official yang diunggah pada 25 Januari 2023.

Berita duka dari seorang pejuang demokrasi ini cukup mengundang simpati banyak pihak. Mengingat jasa Lieus yang begitu besar untuk bangsa Indonesia.

Berikut profil lengkap Lieus Sungkharisma yang meninggal dunia karena sakit jantung:

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x