Nama Pinjol yang Punya DC Lapangan Datang ke Rumah Setelah Galbay, dan Waktu Lamanya Debt Collector Menagih

- 23 Januari 2023, 07:56 WIB
Ilustrasi - Nama aplikasi pinjol yang punya DC lapangan datang ke rumah setelah galbay pinjaman online, dan berapa lama debt collector pinjol menagih.
Ilustrasi - Nama aplikasi pinjol yang punya DC lapangan datang ke rumah setelah galbay pinjaman online, dan berapa lama debt collector pinjol menagih. /Pexels/EVG Kowalievska

Jika dalam proses penagihan masyarakat mendapat perbuatan yang tidak menyenangkan, teror dan sudah merugikan masyarakat bisa melaporkan ke polisi agar diambil tindakan hukum.

Anda bisa mengumpulkan bukti, seperti ancaman, pelecehan, intimidasi dan lainnya. Selain lapor polisi, juga bisa melaporkan fintech terkait ke Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI), Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), atau ke OJK.

Baca Juga: Pinjol Apa Saja Tidak Ada DC Lapangan Datang ke Rumah 2023 Berapa Lama DC Pinjol Meneror Kontak Setelah Galbay

Sebagai tambahan, dalam Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 10/POJK.05/2022, sebagai dasar hukum pinjaman online tidak mengatur secara eksplisit mengenai tenggat waktu tagih penyelenggara pinjol.

Dalam hal ini ketentuan bahwa pinjol hanya boleh menagih nasabah atau debitur dalam waktu 90 hari dan selebihnya hangus.

Namun pada praktiknya kebanyakan DC pinjol akan meneror kontak atau datang ke rumah saat nasabah belum membayar tagihannya di hari jatuh tempo cicilan.

Jika tak kunjung dilunasi, teror DC pinjol akan terus berlangsung baik dalam beberapa hari atau bahkan sampai berbulan-bulan.

Berikut daftar nama aplikasi pinjol yang punya DC lapangan datang ke rumah menagih hutang usai galbay.

1. Akulaku

2. Kredit Pintar

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x