Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 Resmi dari SKB 3 Menteri, Ada 24 Hari Libur di Tahun 2023

- 27 Desember 2022, 14:20 WIB
 Daftar hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 resmi dari SKB 3 Menteri, ada 24 hari libur, diantaranya 8 hari Cuti Bersama.
Daftar hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 resmi dari SKB 3 Menteri, ada 24 hari libur, diantaranya 8 hari Cuti Bersama. /Pixabay/@geralt

BERITA DIY – Simak informasi daftar hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 Resmi dari SKB 3 Menteri, ada 24 hari libur di tahun 2023. Lihat daftarnya di sini.

Tahun baru tinggal menghitung hari lagi. Banyak yang sudah libur sekolah dan kerja, karena sebentar lagi mendekati hari Libur Nasional.

Hari Libur Nasional merupakan hari yang dinanti para pekerja dan pelajar, terutama Cuti Bersama. Pasalnya saat Cuti Bersama banyak yang liburan atau pulang kampung.

Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 sudah ditetapkan oleh pemerintah. Penetapan ini ditetapkan pada tanggal 11 Oktober 2022.

Baca Juga: Simak Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 SKB 3 Menteri, Ada Cuti Bersama Lebaran dan Natal, Cek di Sini

Sesuai dengan keputusan bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066 dan Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama tahun 2023.

Dalam rangka efisiensi dan efektivitas hari kerja serta memberi pedoman untuk instansi pemerintahan dan swasta dalam melaksanakan hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Dalam penetapan Cuti Bersama tahun 2023 dilaksanakan dengan mempertimbangkan kondisi pandemi Covid 19. Dalam penetapan libur Hari Nasional dan Cuti Bersama 2023 terdapat total 24 hari libur.

Di mana 16 hari Libur Nasional dan 8 hari Cuti Bersama tahun 2023. Berikut 16 hari Libur Nasional di tahun 2023:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x