Apa Itu Sakramen Tobat Katolik Lengkap Tujuan, Doa Mengakui Dosa dan Cara Pengakuan Dosa di Hari Raya Natal

- 20 Desember 2022, 14:19 WIB
Ilustrasi. Apa itu sakramen tobat Katolik, tujuan dan tahapan cara pengakuan dosa saat Hari Raya Natal lengkap doa mengakui dosa.
Ilustrasi. Apa itu sakramen tobat Katolik, tujuan dan tahapan cara pengakuan dosa saat Hari Raya Natal lengkap doa mengakui dosa. /PIXABAY/jaefrench

BERITA DIY - Simak apa itu sakramen tobat Katolik, tujuan dan tahapan cara pengakuan dosa saat Hari Raya Natal lengkap doa mengakui dosa dikutip dari Puji Syukur (25-26).

Dalam setahun pelayanan sakramen tobat dibuka dua kali oleh gereka Katolik yakni masa Prapaskah dan masa Adven.

Pada Masa Adven yakni ketika sebelum atau jelang Natal umat Katolik bisa melakukan sakramen tobat.

Untuk dapat sakramen tobat, umat Katolik biasa mengakui segala dosa-dosa di hadapan imam gereja yakni pastor.

Baca Juga: Bacaan Doa Novena Natal 2022 Lengkap 9 Hari, Download Teks PDF Doa Jelang Natal di Sini

Lalu, apa itu sakramen tobat, kenapa pengakuan dosa di hadapan pastor dan tidak langsung ke Tuhan Yesus?

Mengenal sakramen tobat Katolik

Dalam tradisi Katolik, sakramen tobat adalah layanan diperuntukkan untuk memberikan berkat pengampunan dan kesembuhan dari Tuhan kepada anggota gereja atas dosa-dosa berat dan ringan yang dibuat setelah menerima sakramen baptis.

Istilah sakramen tobat adalah pengakuan dosa pada imam gereja Katolik yang menjadi tempat ibadah umat.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x