Bacaan Surah Al Ala Lengkap 19 Ayat Tentang Allah Maha Tinggi: Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

- 3 Agustus 2022, 19:04 WIB
 Ilustrasi bacaan Surah Al Ala lengkap 19 ayat dalam tulisan Arab, latin, dan artinya tentang Allah Maha Tinggi.
Ilustrasi bacaan Surah Al Ala lengkap 19 ayat dalam tulisan Arab, latin, dan artinya tentang Allah Maha Tinggi. /PIXABAY/@Pexels

BERITA DIY - Surah Al Ala merupakan surah ke-87 dalam Al Quran yang memiliki arti 'Maha Tinggi' dan terdiri dalam 19 ayat pendek.

Dalam Bahasa Arab, Al Ala bertuliskan (الْأعلى) dan tergolong sebagai surah makiyyah atau surah yang turun di Kota Mekkah.

Dinamakan Al Ala yang berarti Yang Paling Tinggi atau Maha Tinggi sebagaimana bunyi Ala dalam penggalan ayat pertamanya.

Simak bacaan Surah Al Ala lengkap 19 ayat dalam tulisan Arab, latin, dan artinya tentang Allah Maha Tinggi dalam artikel berikut ini.

Baca Juga: Bacaan Surah Al Falaq dan Makna Kandungannya: Lengkap Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Muslim meriwayatkan dalam kitab Al Jumu'ah, dan diriwayatkan pula oleh Ashhaabus Sunan, dari Nu'man bin Basyir bahwa Rasulullah SAW pada salat dua hari Raya (Fitri dan Adha) dan salat Jumat membaca surat Al Ala pada rakaat pertama, dan surat Al Ghaasyiyah pada rakaat kedua.

Berikut ini bacaan Surah Al Ala ayat 1-19 Arab, latin, dan artinya:

سَبِّحِ ٱسْمَ رَبِّكَ ٱلْأَعْلَى

sabbiḥisma rabbikal-a'lā

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x