Tips dan Cara Menjaga Kesehatan Jantung di Usia Muda, Mulai dari Konsumsi Makan Minum Sehat Hingga Olahraga

- 28 Juni 2022, 09:35 WIB
Ilustrasi tips dan cara menjaga kesehatan Jantung yang penting dilakukan.
Ilustrasi tips dan cara menjaga kesehatan Jantung yang penting dilakukan. /UNSPLASH/@hush52

BERITA DIY - Tips dan cara menjaga kesehatan jantung di usia muda penting dilakukan karena jantung adalah salah satu organ vital yang berkaitan dengan menjaga kelangsungan hidup.

Jantung digunakan dalam sistem peredaran darah karena berfungsi memompa darah untuk diedarkan ke seluruh tubuh atau sebagai sistem sirkulasi.

Makanan dan minuman untuk tubuh dibawa oleh aliran darah dan tugas ini memerlukan fungsi jantung yang baik dan sehat. Oleh karena itu, menjaga kesehatan jantung sejak dini penting dilakukan.

Simak tips dan cara menjaga kesehatan jantung di usia muda yang penting dilakukan akan tersaji dalam artikel ini.

Baca Juga: Manfaat dan Khasiat Buah Sirsak untuk Kesehatan Tubuh, Mulai dari Menurunkan Asam Urat dan Cegah Kanker

Dilansir dalam artikel Menjaga Kesehatan Jantung untuk Hidup Lebih Berkualitas yang dirilis Universitas Gadjah Mada (UGM), jantung merupakan organ yang vital, penting dan esensial serta fungsinya memengaruhi hampir seluruh organ tubuh yang lain.

Gaya hidup yang tidak sehat bisa membuat jantung menjadi tidak sehat dan rentan terkena penyakit.

Menjaga kesehatan jantung menurut dr. Arditya Damarkusuma, M.Med (Clin Epi), SP.JP, Departemen Kardiologi dan Kedokteran Vaskular FKKMK UGM bisa dilakukan dengan mengenali diri sendiri terlebih dahulu.

Sebelumnya mengenali adakah faktor-faktor risiko lainnya selain usia sangat penting.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x