Bansos PKH Tahap 2 Masih Cair Juni 2022, Selamat untuk 10 Juta Nama Ini dan Cek Segera Saldo Rekening

- 1 Juni 2022, 20:50 WIB
Bansos PKH tahap 2 masih cair pada Juni 2022.
Bansos PKH tahap 2 masih cair pada Juni 2022. /PIXABAY/Free-Photos

BERITA DIY - Bansos PKH tahap 2 masih cair pada Juni 2022. Selamat untuk 10 juta nama berikut ini dan cek segera saldo rekening.

PKH memang disalurkan pemerintah tidak sekaligus dalam satu tahap, tapi ada empat tahapan.

Bantuan PKH 2022 diberikan kepada sekitar 10 juta keluarga prasejahtera dengan tujuan menurunkan angka kemiskinan di Tanah Air.

Oleh karena itu, setiap keluarga menerima nominal bantuan PKH beragam disesuaikan dengan kondisi keluarga penerima manfaat.

Baca Juga: Bansos PKH Cair Juni 2022 Pencairan Tahap Berapa? Ini Cara Cek Daftar Penerima Bantuan Online di Link Kemensos

Pemerintah menetapkan ada tujuh kategori dalam sebuah keluarga yang bisa mendapatkan manfaat dari bantuan PKH. Rinciannya yaitu:

1. Kategori Ibu Hamil/Nifas: Rp 3 juta atau Rp 750 ribu per tahapan.

2. Kategori Anak Usia Dini 0 s.d. 6 Tahun: Rp 3 juta atau Rp 750 ribu per tahapan.

3. Kategori Pendidikan Anak SD/Sederajat: Rp 900 ribu atau Rp 225 ribu per tahapan.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x