Apakah Trial Test Rekrutmen BUMN Berpengaruh ke Nilai Tes TKD dan Core Values? Berikut Jadwal Seleksi

- 14 Mei 2022, 15:53 WIB
Ilustrasi - Apakah trial test berpengaruh ke nilai tes TKD dan Core Values Rekrutmen BUMN?
Ilustrasi - Apakah trial test berpengaruh ke nilai tes TKD dan Core Values Rekrutmen BUMN? / Twitter.com/@KemenBUMN

Sistem atau website Rekrutmen Bersama bersifat sensitif, sehingga peserta jangan sampai lupa username dan password.

Baca Juga: Kapan Jadwal Trial Test dan Online Test TKD - Core Values Rekrutmen Bersama BUMN: Simak Informasi Lengkapnya

Jika memungkinkan, copy dan paste username dan password ke notepad perangkat masing-masing dan pastikan huruf besar/kecil/angka/simbol sudah tepat dan sesuai.

BUMN memberikan bocoran terdapat 100 butir soal TKD dan 54 butir soal Core Values yang harus dikerjakan oleh peserta.

Selain itu panitia memberlakukan beberapa ketentuan bagi peserta tes TKD dan Core Values BUMN, di antaranya wajib menggunakan laptop/PC yang dilengkapi web camera dan mouse.

Baca Juga: Contoh Soal Trial Test, TKD dan Core Values BUMN dalam Rekrutmen Bersama 2022 Lengkap Jadwal Pelaksanaan

Sementara peserta tak diperbolehkan menggunakan handphone, tablet, ataupun smartphone (HP) selama tes online berlangsung.

Peserta harus klik tombol "Selesai Test" apabila sudah menyelesaikan hingga di nomor terakhir. Namun apabila kehabisan waktu maka aplikasi akan tertutup otomatis dan menyimpan jawaban yang sudah terjawab.

Berikut jadwal dan alur pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022

- Tahap 1: Registrasi Online dan Seleksi Administrasi (14 April-25 April 2022)

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x