Kode Virtual Account DANA untuk Semua Bank: Top Up Pakai Bank BNI, BRI, BTN, Mandiri, BCA, dll

- 2 Mei 2022, 15:54 WIB
Ilustrasi kode virtual account DANA ke semua Bank untuk isi saldo atau top up mulai dari Rp10 ribu.
Ilustrasi kode virtual account DANA ke semua Bank untuk isi saldo atau top up mulai dari Rp10 ribu. /Tangkap layar Google Play Store./Tangkap layar Google Play Store

BERITA DIY - Simak kode virtual account DANA untuk semua Bank yang bisa digunakan untuk top up mulai dari Rp10 ribu.

Ada berbagai macam cara bagi pengguna DANA untuk mengisi saldo alias top up, salah satunya melalui kode virtual account masing-masing Bank yang digunakan.

Berikut ini akan ditampilkan kode virtual account semua Bank untuk transkasi isi saldo pengguna dompet digital DANA. Adapun minimal top up senilai Rp10 ribu.

Baca Juga: 4 Cara Melakukan Top Up Saldo Dana Melalui Bank BCA, Simak Selengkapnya di Sini

DANA merupakan aplikasi dompet digital yang memungkinkan para pengguna melakukan transaksi pembayaran belanja online maupun langsung. 

Namun tentunya pengguna akun harus memiliki saldo untuk transaksi. Apabila kurang maka pemilik DANA harus mengisi saldo atau disebut dengan top up.

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk top up saldo DANA adalah dengan memasukkan kode virtual account tergantung jenis Bank.

Baca Juga: Cara Mengisi Saldo ShopeePay, Top Up Lewat HP atau Alfamart Usai Aktivasi Pembayaran Shopee Online

Biasanya kode virtual account yang diberikan oleh Bank berbeda-beda dan  terdiri dari 4 sampai 5 digit diikuti oleh nomor HP pemilik DANA.

Transaksi dengan memasukkan kode virtual account sangatlah cepat, terlebih apabila orang juga memiliki m-Banking.

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x