Profil dan Biodata Mayong Suryo Laksono, Ayah Maura Magnalia dan Suami Nurul Arifin: Pekerjaan dan Karier

- 26 Januari 2022, 17:00 WIB
Simak profil biodata Mayong Suryo Laksono suami Nurul Arifin dan ayah Maura Magnalia serta agama, pendidikan, karier, dan pekerjaan.
Simak profil biodata Mayong Suryo Laksono suami Nurul Arifin dan ayah Maura Magnalia serta agama, pendidikan, karier, dan pekerjaan. /Instagram.com/@na_nurularifin

Perbincangan mengenai agama yang diyakini oleh Mayong Suryo Laksono ini sebelumnya memang pernah diperbincangkan oleh publik ketika dirinya menikah dengan sang istri yaitu Nurul Arifin pada tahun 1991 yang lalu.

Baca Juga: Profil Sean Gelael, Pembalap Indonesia yang 'Semprot' Jerome Polin: Umur, Pacar, Karier, Instagram

Sedangkan pekerjaan dan karier yang dimiliki oleh Mayong Suryo Laksono sendiri hingga kini diketahui bahwa dirinya memiliki kiprah dalam dunia pekerjaan yang sampai kini masih ia tekuni.

Kiprah atau karier yang dimiliki oleh Mayong Suryo Laksono sendiri diketahui telah lama dirinya menggeluti pekerjaan sebagai wartawan terhitung semenjak lulus kuliah yang ditempuhnya di Universitas Gadjah Mada atau UGM.

Beberapa nama media terkemuka pun diketahui pernah mengisi perjalanan karier dari Mayong Suryo Laksono. Tak hanya itu dirinya juga pernah memiliki karier pembawa acara dan masuk dalam anggota Komisi Penyiaran Indonesia atau KPI periode 2016 - 2019.

Baca Juga: Biodata dan Profil Ayu Thalia Lengkap dari Karier, Umur, Tanggal Lahir, hingga Akun Instagram

Sebelumnya telah diketahui bahwa anak sulung dari Mayong Suryo Laksono dengan Nurul Arifin yaitu Maura Magnalia meninggal dunia tepat pada 25 Januari 2022 yang diduga diakibatkan penyakit jantung yang dialaminya.

Maura Magnalia sendiri diketahui dimakamkan tepat pada hari ini atau 26 Januari 2022 tepatnya di Pemakaman San Diego Hills, Karawang, Jawa Barat.

Demikianlah informasi mengenai profil dan biodata Mayong Suryo Laksono yang merupakan ayah dari Maura Magnalia dan suami dari Nurul Arifin lengkap dengan agama, pekerjaan, dan karier yang ditempuhnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x