Cara Mengurus KIS yang Hilang, Apakah Bisa Mengurus Kartu Indonesia Sehat via Online?

- 25 November 2021, 17:30 WIB
Ilustrasi - Cara mengurus KIS yang hilang, apakah bisa urus Kartu Indonesia Sehat via online.
Ilustrasi - Cara mengurus KIS yang hilang, apakah bisa urus Kartu Indonesia Sehat via online. /ANTARA/Aprilio Akbar

Namun, jika lupa nomor BPJS maka untuk mendapatkan kartu pengganti adalah dengan mengurus langsung di kantor cabang BPJS Kesehatan.

2. Offline

Cara lain untuk mengurus KIS yang hilang ialah dengan mendatangi langsung kantor BPJS terdekat, dengan membawa dokumen di bawah ini:

Baca Juga: Lowongan Kerja BPJS Kesehatan, Simak Syarat Lowker dan Cara Daftar di Berbagai Wilayah Ini

- Kartu Keluarga (KK) baik asli dan fotocopy

- Kartu Tanda Penduduk (KTP) baik asli maupun fotocopy

- Surat pernyataan kehilangan yang dibuat sendiri dan ditanda tangani di atas materai Rp 6.000.

Setelah dokumen tersebut lengkap dan siap untuk dibawa ke kantor BPJS, ikuti langkah selanjutnya yaitu:

- Datanglah ke kantor BPJS terdekat atau ke kantor BPJS tempat mendaftar supaya prosesnya bisa lebih mudah dan cepat

Baca Juga: Cara Daftar BPJS Kesehatan Online Melalui JKN Mobile dan Aplikasi PCare untuk Vaksinasi Covid-19

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x