Hore, Syarat dan Ketentuan Dapat Voucher Tiket Gratis KAI Mulai Hari Ini, 8 November 2021

- 8 November 2021, 12:41 WIB
Syarat dan ketentuan dapat voucher tiket naik Kereta Api gratis untuk guru, tenaga kesehatan, dan veteran.
Syarat dan ketentuan dapat voucher tiket naik Kereta Api gratis untuk guru, tenaga kesehatan, dan veteran. /Tangkap layar www.kai.id/Buku Profil Perusahaan PT KAI

BERITA DIY - Dalam memperingati Hari Pahlawan, PT. Kereta Api Indonesia (KAI) bagikan 11.000 voucher tiket kereta api secara gratis.

Adapun voucher tiket kereta api KAI ini dibagikan gratis kepada guru, tenaga kesehatan, dan veteran dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November 2021.

Pemberian ini diberikan PT KAI sebagai apresiasi perjuangan para pahlawan di masa pandemi Covid-19 ini.

Baca Juga: Syarat dan Cara Dapat Voucher Tiket Kereta Api Gratis, Mulai Berlaku Hari Ini 7 November 2021 di 12 Stasiun

Bentuk apresiasi tersebut berupa 11 ribu tiket voucher kereta api jarak jauh kelas ekonomi dan juga eksekutif.

Kepala Humas PT KAI Daop 1 Jakarta Eva Chairunisa menjelaskan bahwa tiket gratis ini tersedia di dua belas stasiun.

Terdapat 12 stasiun KA yang melayani voucher gratis untuk veteran, tenaga kesehatan, dan guru, yaitu:

Baca Juga: Syarat dan Penerapan Protokol Kesehatan Saat Naik Kereta Api Jarak Jauh Terbaru

- DAOP 1 Stasiun Gambir

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x