Pastikan Bukan Kamu! Ini Daftar 9 Karyawan yang Memang Tak Diberi BSU Subsidi Gaji Rp 1 Juta

- 20 Oktober 2021, 05:30 WIB
Daftar 9 Kkaryawan yang memang tak diberi BSU subsidi gaji Rp 1 juta.
Daftar 9 Kkaryawan yang memang tak diberi BSU subsidi gaji Rp 1 juta. /ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi

BERITA DIY - Kamu perlu memastikan apakah termasuk karyawan yang mendapatkan BSU subsidi gaji Rp 1 juta atau bukan. Sebab, ada sembilan karyawan yang memang tak diberi bantuan tersebut.

Bantuan subsidi gaji atau BSU ini memang ditargetkan untuk 8,7 juta orang karyawan. Akan tetapi, perlu dipahami, tidak sembarang karyawan yang bisa memperolehnya.

Pencairan BLT subsidi gaji 2021 dilakukan melalui bank Himbara, yaitu BRI, BNI, BTN, dan Bank Mandiri. Untuk karyawan yang belum memiliki rekening di salah satu bank tersebut akan dibuatkan secara kolektif oleh Kemnaker.

Baca Juga: Pekerja yang Memiliki 5 Rekening Ini Tidak Dapat BLT Subsidi Gaji, Cek Info BSU di Link Ini

Baca Juga: Maaf BSU BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Cuma untuk 7 Tipe Karyawan Ini, Cepat Cek KTP di BPJS Ketenagakerjaan

Baca Juga: Jadwal Kapan BSU Ketenagakerjaan Tahap 5 Cair Oktober: Maaf, 2,8 Juta Penerima Tak Bisa Dapat BLT Subsidi Gaji

Sejauh ini, sejak Agustus 2021, sudah hampir tujuh juta orang karyawan mendapatkan BSU subsidi gaji. Bulan Oktober ini penyaluran bantuan tersebut sudah memasuki tahap kelima.

Pemerintah mengutamakan subsidi gaji diberikan untuk karyawan yang bekerja di usaha industri barang konsumsi, transportasi, aneka industri, properti dan real estate, serta perdagangan dan jasa.

Penerima subsidi gaji juga merupakan orang bergaji di bawah Rp 3,5 juta. Untuk karyawan di daerah yang UMP/UMK di atas itu, maka batasan gaji disesuaikan dengan pembulatan seratus ribuan.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x